Cara Memelihara

Kamis

Burung Hantu Serak Bukit

Tidak ada komentar :

penangkar - Oriental Bay Owl dengan nama latin Phodilus badius yang merupakan spesies dari jenis burung hantu yang daerah penyebarannya diwilayah Asia tenggara, oleh masyarakat Indonesia buung hantu jenis ini lebih dikenal dengan nama Serak bukit. Di Indonesia serak bukit bisa kita temukan di pulau Sumatera, kalimantan, Jawa dan Bali.

Jenis burung hantu ini memiliki wajah yang sangat khas dan mudah dikenali, bentuk wajahnya mirip dengan ular sendok. Serak bukit tergolong jenis burung hantu yang memiliki ukuran yang sedang yaitu
  • Panjang tubuh 22.5-29cm. 
  • Panjang sayap 172-237mm. 
  • Panjang ekor 168-239mm. 
  • Berat 255-308g Berat.
Dibandingkan dengan burung jantan dewasa, burung betina dewasa sedikit lebih besar.


Dikenal juga dengan nama Serak Bukit atau Oriental Bay Owl, dan memiliki nama latin Phodilus badius. Burung hantu jenis ini memiliki wajah khas yang bisa dibilang mirip ular sendok. Tingginya sekitar 27 cm. Daerah penyebarannya adalah wilayah Asia Tenggara.( penjual bogor )

Tidak ada komentar :

Posting Komentar