Cara Memelihara

Sabtu

Ikan Maskoki Oranda

Tidak ada komentar :
peternak - Ikan maskoki Oranda yang merupakan hasil kawin silang antara Veiltail dengan ikan maskoki Lionhead ini mampu tumbuh dengan panjang  8-12 inci. Varietas Oranda, yang menurut para pecinta ikan maskoki varietas ini berasaldari Jepang dan China. Varietas unik yang banyak digemari para maskoki lovers didunia. Kita bisa melihat keunikan dari jenis ini diantaranya
  • Dikepalanya terdapat  topi yang menyerupai raspberry, pertumbuhan ini biasanya dimulai saat ikan adalah sekitar dua atau tiga tahun
  • Bentuk badan yang gendut/tambun, bulat lonjong sepeti telur
  • Memiliki 4 ekor yang panjang menjumbai.
Dipasaran ikan hias ini banyak kita jumpai dengan aneka warna diantaranya:
  • Biru, 
  • Coklat, 
  • Belacu, 
  • Oranye, 
  • Merah, 
  • Perunggu, 
  • Putih, 
  • Perak, 
  • Merah-putih, 
  • Merah-hitam, 
  • Warna Panda
  • dan tiga warna
Gimana sobat ikan, cantik kan... cocok loh buat para cewek yang ingin memelihara ikan hias media akuarium dikamar tidur.
( makassar )

Tidak ada komentar :

Posting Komentar