Cara Memelihara

Selasa

Jenis Ayam Batik Yang Dikenal Di Indonesia

Tidak ada komentar :
surabaya - Ayam sebright atau lebih dikenal dengan nama Ayam Batik yaitu merupakan ayam pendatang dari Inggris. Ayam hias jenis ini memiliki ciri khas yang terletak pada warna bulunya yang menyerupai motif batik, oleh kaena itu tidak mengherankan kalau di Indonesia ayam ini disebut dengan nama ayam batik.
Di Indonesia sendiri dikenal ada dua jenis macam Ayam Sebright yaitu:
Ayam Batik Kanada, jenis Sebright yang berwarna coklat atau gold.
Ayam Batik Itali, jenis Sebright yang berwarna silver.
Saat ini Ayam Batik merupakan salah satu satwa yang tergolong langka dan semakin terkenal diberbagai negara. Prospek Ayam sebright di Indonesia saat ini sangat pesat. Hal ini karena semakin banyak orang yang mengenal ayam jenis ini dan berusaha untuk mendapatkannya untuk dikembangbiakkan atau sebagai koleksi ayam hias disekitar tempat tinggalnya.( komunitas peternak)

Tidak ada komentar :

Posting Komentar